Arifin C. Noer, 2007, cetakan II (khusus), "aa-ii-uu",
Jakarta, Pustaka Utama Grafiti
Jakarta, Pustaka Utama Grafiti
Buku ini kutemukan di perpustakaan sekolah
ketika aku mendapat tugas menulis tentang tokoh Indonesia.
ketika aku mendapat tugas menulis tentang tokoh Indonesia.
Ceritanya: Uu,
si bungsu akan segera lulus dari SMA. Ia berkeinginan melanjutkan
kuliah di Jurusan Sejarah. Pilihannya itu ditentang oleh seluruh
anggota keluarga. Ayahnya, pak Rustam, berpendapat bahwa menjadi ahli sejarah
itu tidak menghasilkan banyak uang. Ia menginginkan Uu kuliah di jurusan
yang lebih komersial, seperti Jurusan Ekonomi yang dipilih Aa atau
Jurusan Farmasi yang dimasuki Ii. (halaman vii)
Ada (',') yang kucatat:
"Tapi jangan lupa bahwa manusia itu adalah patung tanah liat yang tidak pernah rampung. Menyadari ini berarti kita harus bersikap optimis bahwa kita akan berhasil mengubah bentuk kepalanya sesuai dengan kemauan kita." (Tante, halaman 37)
Kata om eh pakdhe Embi kepadaku, "Di naskah Aa Ii Uu, pakde pertama kali membuat musik drama.." (lewat facebook December 4 2011 at 9:42am). O ya, pakdhe Embi ya Embi C.Noer, penata musik yang juga adiknya om Arifin C.Noer.
Wah.. jadi pengen lihat pementasannya waktu itu! Jadi tambah penasaran...


No comments:
Post a Comment